Jumat, 22 April 2011

cara setting modem dari berbagai provider telekomunikasi

Adakalanya kita lupa saat mau menyeting modem karena tukar-tukar kartu atau tukar modemnya.Berikut saya postingkan cara setting modem dari berbagai provider telekomunikasi di wilayah kita.
1.CDMA
  • FREN:
  • USER NAME :m8
  • PASSWORD :m8
  • DIAL NUMBER :#777
  • WEBSITE :www.mobile-8.com
  • FLEXI:
  • USER NAME :telkomnet@flexi
  • PASSWORD :telkom
  • DIAL NUMBER :#777
  • WEBSITE :www.telkomflexi.com
  • ESIA:
  • USER NAME :esia
  • PASSWORD :esia
  • DIAL NUMBER :#777
  • WEBSITE :www.esia.co.id
  • STARONE:
  • USER NAME :starone
  • PASSWORD :indosat
  • DIAL NUMBER :#777
  • WEBSITE :www.mystarone.com
2.GSM
  • TELKOMSEL:
  • APN :telkomsel
  • USER NAME :wap
  • PASSWORD :wap123
  • DIAL NUMBER:*99#
  • WEBSITE :www.telkomsel.com
  • MATRIX:
  • APN :satelindogprs.com
  • USER NAME :
  • PASSWORD :
  • DIAL NUMBER:*99#
  • WEBSITE :www.satelindo.com
  • IM3:
  • APN :indosatgprs
  • USER NAME :indosat
  • PASSWORD :indosat
  • DIAL NUMBER:*99#
  • WEBSITE :www.m3-access.com
  • IM2:
  • APN :indosatm2
  • USER NAME :indosatm2
  • PASSWORD :prabayar
  • DIAL NUMBER:*99#
  • WEBSITE :www.indosatm2.com
  • XL:
  • APN :xlunlimited
  • USER NAME :unlimited
  • PASSWORD :(kosongkan)
  • DIAL NUMBER:*99#
  • WEBSITE :www.xl.co.id
  • AXIS: APN :axis
  • USER NAME :axis
  • PASSWORD :123456
  • DIAL NUMBER:*99#
  • WEBSITE :www.telkomsel.com
Setingan diatas sesui dengan informasi dari setiap operator,ada kemungkinan setingan akan berubah.Anda bisa langsung akses ke website masing-masing operator.
Semoga informasi ini bermanfaat…

Rabu, 02 Februari 2011

Cara menginstall Windows 7 melalui USB Flashdisk

Saya akan menunjukkan 2 cara ( secara manual dan otomatis ) menginstall windows 7 melalui USB FlashDisk
Sebelum kita mulai, perlu disiapkan adalah: Sekurangnya 1buah Flashdisk dengan kapasitan 4Gb ato lebih, soalnya Windows 7 setidaknya mengambil tempat sebesar 3Gb.
Cara Manual:
  1. Colokkan USB Flaskdisk anda. (masukin ke usb port yah, jgn ke tempat lain).
  2. Tekan Tombol WIN+R, ketik cmd dan klik OK.
  3. Ketik diskpart dan tekan ENTER.
  4. Ketik list disk, tekan ENTER dan pilihlah yang mana adalah USB flashdisk anda, hati2 jangan salah pilih nanti salah2 yg keformat adalah disk yang lain. jikalau anda punya hanya 1 harddisk makan USB flaskdisknya adalah disk1.
  5. Ketik select disk 1 dan tekan ENTER.
  6. Ketik clean dan tekan ENTER.
  7. Ketik create partition primary lalu tekan ENTER.
  8. Ketik select partition 1 dan tekan ENTER
  9. Ketik active dan tekan ENTER.
  10. Ketik format fs=fat32 dan tekan ENTER
  11. Ketik assign dan tekan ENTER
  12. Ketik exit dan tekan ENTER.
  13. Masukkan disk DVD windows 7  dan copy lah semua isi DVD tadi ke USB Flaskdisk anda.
  14. Booting komputer anda melalu USB Flashdisk, setting malalui bios komputer anda, pastikan boot nya melalui USB Flashdisk, apabila langkah2nya betul, maka proses instalasi windows seharusnya berjalan melalui USB Flashdisk.
Cara Otomatis.
1. Cara otomatis tentunya merupakan pilihan saya, dan untuk itu sudah tersedia program yang namanya WinToFlash, program ini akan melalukan langkah2 seperti cara manual diatas, yang kita perlu lakukan hanyalah menjalankan programnya, pilih sumber windows 7 dan arah USB flashdisk.

  1. Unduh program WinToFlash versi terbaru. http://www.ziddu.com/download/8116685/NovicorpWinToFlash0.5.0013beta.zip.html
  2. Ekstrak dan jalankan file WinToFlash.exe
  3. Klik tombol “Check” dan mulailah proses Windows setup transfer wizard.
  4. Klik “Next”
  5. Pilih lokasi file Windows 7 dan lokasi USB Flaskdisk anda. klik “Next”.
  6. Pilih “I Accepted the terms of the license agreement” dan klik “Continue”
  7. Klik OK untuk memulai memformat USB Flashdisk dan file2 windows 7 secara otomatis akan dimasukkan ke USB Flashdisk.
  8. Klik “Next” apabila selesai pengopian, dan bootinglah komputer anda melalui USB Flashdisk tadi. apabila langkah2nya betul, maka proses instalasi windows seharusnya berjalan melalui USB Flashdis
Cara lain khusus untuk Windows 7 dapat menggunakan tools dari microsoft, yaitu Windows7 USB/DVD Download tools.
 Sesudah Download dan install lalu jalankan programnya, pada langkah ke-1 pilih lokasi file .iso windows7 kita, lalu langkah ke-2 pilih apakah akan di install ke usb flashdisk tau bakar ke DVD disk.
Download Windows7 USB/DVD Download tools disini:
Baru baru ini saya menemukan lagi perangkat lunak baru untuk membuat flashdisk kita menjadi CD/DVD, utility ini mengubah flashdisk kita menjadi installer untuk windows vista dan windows 7. Cara memakainya cukup mudah, tinggal pilih lokasi drive flashdisk kita dan sumber CD/DVD windows vista atau windows 7 kita.

 
 Download Setup from USB Disini:

Adapun cara lain lagi untuk membuat flasdisk kita agar bisa dipakai untuk menginstall windows 7 ialah dengan memakai tool yang bernama EasyBCD, berikut langkah2nya:
  1. Bagi yang belum punya program EasyBCD, silahkan download linknya dibawah ini:
  2. Link Download EasyBCD
  3. Kemudian colokkan flaskdisk nya ke port USB komputer kita, lalu format lah dengan memakai partisi FAT32
  4. Jalankan program EasyBCD dan klik tombol “Bootloader Setup” di panel sebelah kiri.





Klik tombol “Yes” lalu tutuplah program EasyBCD, kemudian masukkan DVD windows 7 ke komputer/laptop.

  1. Dibawah kotak “Create Bootable External Media“, pilihlah flashdisk yang akan kita buat untuk menginstall windows 7.
  2. Kemudian klik tombol “Install BCD” dan tunggu sebentar sampai muncul kotak dialog berikut:
  3. Setelah itu, copy lah semua isi DVD windows 7 tadi ke flashdisk yang telah kita siapkan tadi, jika anda punya file .iso windows 7, ekstrak dahulu ke folder yang telah kita tentukan, kemudian baru di copy ke flaskdisk tadi.
  4. Selesai, sekarang flasdisknya sudah bisa dipakai untuk menginstall windows ke laptop / komputer kita.
Demikian trik yang baru untuk membuat fd kita agar bisa dipake untuk menginstall windows.
Dan untuk menguji apakah usb flashdisk atau disk DVD windows kita berhasil atau ngga dapat menggunakan program / tools MobaliveCD.
Download MobaliveCd Disini:

Anda mau membantu situs ini? Hanya dengan meng-klik iklan dibawah ini. Terima Kasih, semoga apa yang saya muat disini berguna untuk anda.


Cara Mempercepat Kerja Komputer Windows

1. Meminimalisasi waktu booting

A. Lokasi Booting
Secara default, biasanya computer akan memeriksa floopy terlebih dahulu. Rubahlah dengan masuk ke BIOS dengan menekan Del setelah perhitungan memory dilakukan. Lalu pada opsi FirtsBoot Device pilihlah harddisk di mana Anda meletakkan operating system. Misalnya “hard disk” Dengan cara
ini, komputer tidak akan memakan waktu lagi mencari lokasi booting, tapi langsung ke harddisk tempat operating system disimpan.

B. Disable Komponen yang tidak dipakai
Semua perangkat yang terpasang pada komputer akan memakan waktu booting. Oleh sebab itu kurangi dengan klik kanan pada My computer/properties/ hardware
lalu klik Device Manager,
kemudian pilih komponen yang tidak lagi terpakai dengan Klik kanan lalu pililih disable.

C. Kurangi Font
Jumlah font juga mempengaruhi proses booting. Pakai font yang diperlukan aja. Biar tidak hilang sebelum menghapus font anda bisa simpan dengan membuatkan
folder tersendiri, bila suatu saat dibutuhkan anda bisa kembalikan lagi. Untuk menghapus font Caranya, masuk control panel, pilih font dan buang yang tidak
dibutuhkan.


D. Hilangkan Layar Loading
Dengan menghilangkan layer loading, Anda juga dapat menghemat sedikit waktu booting. Caranya pilih menu Run pada Start menu, lalu ketikkan msconfig,
tekan Ok
. Setelah itu pada opsi / NOGUIBOOT berikan tanda centang. Perubahannya layar tidak menampilkan logo windows pada proses booting, hanya layar hitam.

E. Kurangi Waktu Setelah Booting
Selesai booting, komputer ada proses pengenalan jaringan. Hal ini memakan waktu, bila Anda ingin segera menggunakan computer dan komputer tidak terhubung dengan jaringan, maka caranya adalah mematikan fitur ini dengan
cara masuk My Computer, pilih manage. Lalu expan Service and Application. Pada daftar service, klik dua kali Workstation. Kemudian pada dropdown box Star
Up type pilih Disable.


2. Matikan/disable indeks services 
Indexing Services adalah sebuah program kecil tetapi mengunakan memory computer lumayan besar. Terkadang dapat menganggu computer menjadi lebih berisik atau berbunyi dalam access harddisk. Fungsi Indexing Services adalah melakukan update daftar file computer, tujuannya untuk mempercepat kinerja PC dengan sistem dari pendaftaran index file. Jika anda tidak memerlukan pencarian file terlalu sering, Indexing Services dapat dimatikan dengan :Go to Start, Click Settings, Click Control Panel, Double-click Add/Remove Programs, Click the Add/Remove Window, Components, Uncheck the Indexing services, Click Next

3. Optimisme display setting dengan
menurunkan tingkat gambar. Windows dengan tampilan desktop keren memang menarik. Tetapi terlalu banyak gambar akan memaka sumber resource system.
Untuk mematikannya: masuk, Go to Start, Click Settings, Click Control Panel, Click System, Click Advanced, costume hapus centang pada pilihan berikut (Show shadows under menus,Show shadows under mouse pointer,Show translucent selection rectangle,Use drop shadows for icons labels on the desktop,Use visual styles on windows and buttons, atau terserah pada anda)

4. Mempercepat browser folder.
Setiap kali membuka browser folder, maka tampak kelambatan atau sedikit delay. Karen Windows XP sesaat akan mencari network file dan printer sementara membuka Windows Explorer. Untuk memperbaiki anda dapat mematikan fasilitas tersebut dengan : Open My Computer, Click on Tools menu, Click on Folder Options, Click on the View tab, Uncheck the Automatically search for network folders and printers check box, Click Apply, Click Ok,

5. Matikan Service yang Tidak Perlu.
Sebaiknya service-service tersebut dimatikan caranya masuk My Computer, pilih manage. Lalu expan Service and Application. Pilih yang tidak diperlukan, kemudian pada dropdown box Star Up type pilih Disable.

6. Matikan start up
  • Masuk start menu : Start/All Programs/Startup hapus semua item yang tidak diperlukan.
  • Masuk msconfig, caranya : Start/ Run ketik msconfig, pilih tab Startup, hapus semua centang yang tidak diperlukan.
  • Bersihkan regedit, caranya : Start/Run ketik regedit, masuk ke HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\ Windows\CurrentVersion \Run hapus entry-entry yang tidak diperlukan
  • Bersihkan juga
  • HKEY_CURRENT_USER\Software \Microsoft\Windows\CurrentVersion\Run
7. Mempercepat tampilan menu.
Klik start menu, pilih run, ketikkan regedit, windows registry editor akan muncul, kemudian cari HKEY_CURRENT_USER. klik tanda [+] untuk melihat submenunya. kemudian pilih control panel, lalu pilih desktop. (HKEY_CURRENT_USER [-]/= control panel [-]/desktop, Klik menushowdelay, lalu rubah valuenya dengan yang anda suka (semakin kecil angkanya semakin cepat). restart komputer.

Minggu, 30 Januari 2011

Susun Urutan Warna Kabel UPT Model Straight dan Cross

Disini saya akan sedikit menjelaskan berbagi cara mensharing computer dengan kabel UPT.Salah satu cara bikin koneksi antar komputer , antar switch , komputer – switch adalah menggunakan kabel. Kabel yang digunakan pun sama jenis-nya pake kabel UTP.
Pertama-tama mari bahas kabel UTP secara umum dulu , kabel UTP ini ada 2 kategori :
        1. UTP CAT-5 , teknologi 100base-T (transfer data maksimal 100Mbps)
        2. UTP CAT-5e, teknologi 1000base-T (transfer data maksimal 1000Mbps)

Sekarang udah banyak kok yang jual UTP CAT-5E , harganya permeter sekitar Rp. 3000 – Rp. 5000 (tergantung merek).
Kalo udah tau jenisnya kita tinggal sesuaikan kebutuhannya, Ada 2 jenis cara crimping kabel Straight dan Cross ,
         1. Straight digunakan untuk koneksi dari komputer – switch
        2. Cross digunakan untuk koneksi dari komputer – komputer, Switch-switch, Modem-switch 

Alat-alat yang harus disiapkan :
  • Kabel UPT
  •  Tang Crimping
  • konektor RJ-45

  • kabel tester 
Langkah selanjutnya adalah peng-crimpingan (gak ngerti cara nulis yang bener gimana), Sekarang ayo kita crimping kabel UTP jenis straight untuk koneksi dari komputer ke switch/hub. Urutan kabelnya sebagai berikut :
    •orange-putih
    •orange
    •hijau-putih
    •biru
    •biru-putih
    •hijau
    •cokal-putih
    •coklat
Perlu diingat bahwa susunan kabel straight kedua ujungnya sama , gambar kurang lebihnya sebagai berikut :
 
Nah... sekarang tinggal di tes pake kabel tester
l tester, kalo udah nyala semua LED-nya berarti sukses..

lanjut, ayo kita crimping kabel UTP jenis Cross untuk koneksi dari komputer ke switch/hub. Urutan kabelnya sebagai berikut :
   •orange-putih
   •orange
   •hijau-putih
   •biru
   •biru-putih
   •hijau
   •cokal-putih
   •coklat
Untuk ujung yang kedua urutan kabelnya sebagai berikut
   •hijau-putih
   •hijau
   •orange-putih
   •biru
   •biru-putih
   •orange
   •cokal-putih
   •coklat
sekarang selesailah kita belajar crimping kabel UPT
selamat mencoba ok.........

Mempercepat Proses Install Windows XP

Bagi anda yang sering melakukan instalasi OS Windows mungkin sering merasa tidak sabar, dikarenakan prosesnya yang bisa memakan waktu kurang lebih 1 jam dari mulai formating hingga penyalinan file dan instalasinya.
 
Instalasi ini bisa kita persingkat menjadi kurang lebih 10 menit saja. Tapi saya tidak merekomendasikan bagi anda yang mempunyai PC yang sudah tua. 
Berikut caranya:
  • Proses awal lakukan seperti biasanya, anda boot dari CD Drive anda dan lakukan formating seperti biasanya. (Setelah proses format dan penyalinan pada mode DOS selesai maka PC akan restart dan akan melanjutkan proses instalasi dengan mode GUI(Graphical User Interface) atau user friendly. lihat gambar di bawah ini)
  • Nah pada saat tampilan ini muncul anda tekan SHIFT+F10, yang akan memanggil Command Prompt.
  • Pada command prompt tersebut anda ketik taskmgr dan tekan ENTER untuk memanggil Task Manager.
  • Setelah Task Manager muncul anda klik pada tab bagian Processes dan cari Setup.exe dari list process tersebut.
  • Lalu klik kanan pada process Setup.exe tersebut, dan set Priority menjadi High.
  • Setelah itu anda tutup saja Task Manager beserta Command Prompt nya dan lihat hasilnya.
proses instalasi Windows XP anda akan bertambah cepat(tergantung kecepatan Processor anda :D)
Itu saja mungkin tutorial kali ini yang bisa saya berikan bagi anda, semoga bermanfaat.